PERATURAN DESA

09 Maret 2024
AHMAD ROJIKIN
Dibaca 42 Kali

Dalam UU No.6 Tahun 2014 tentang Desa atau sering disebut dengan “UU Desa”, Peraturan Desa adalah peraturan perundang-undangan yang ditetapkan oleh kepala desa setelah dibahas dan disepakati bersama BPD. Peraturan Desa (Perdes) merupakan kerangka hukum kebijakan dalam penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan di lingkup desa. Penetapan Peraturan Desa merupakan penjabaran atas berbagai kewenangan yang dimiliki desa dengan mengacu pada ketentuan peraturan perundang-undangan yang lebih tinggi. Sebagai sebuah produk hukum, Peraturan Desa tidak boleh bertentangan dengan peraturan yang lebih tinggi dan tidak boleh merugikan kepentingan umum.

 

NO NOMOR TAHUN JUDUL DOWNLOAD
1 02 2019 PERATURAN DESA BARUREJO TENTANG DAFTAR KEWENANGAN DESA DAN HAK ASAL USUL DAN KEWENANGAN LOKAL BERSKALA DESA PDF
2 01 2021 PERATURAN DESA TENTANG LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN ANGGARAN 2020 PDF
3 01 2022 PERATURAN DESA TENTANG LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI PELAKSANAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN ANGGARAN 2021 PDF
4 02 2022 PERATURAN DESA TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA BARUREJO TAHUN ANGGARAN 2022 PDF
5 03 2022 PERATURAN DESA TENTANG RENCANA KERJA PEMERINTAH DESA TAHUN 2023 PDF
6 04 2022 PERATURAN DESA TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DESA NOMOR 2 TAHUN 2022 TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA BARUREJO TAHUN ANGGARAN 2022 PDF